17 Keutamaan Membaca Al Quran Setiap Hari

Pada kesempatan kali ini kita akan mempelajari Keutamaan membaca Al Quran. Pertanyaan muncul, Sudahkah anda membaca al quran hari ini? Berapa ayatkah yang anda baca setiap hari? Ataukah sama sekali anda lupa atau dengan sengaja mengabaikannya? Kadang tanpa kita sadari, dengan bertambah banyaknya aktifitas keseharian kita, seolah kita lupa dengan Al Quran yang kita taruh di atas meja kita, lemari atau munngkin dalam saku kita.…

Adab Masuk dan Keluar Masjid menurut Ajaran Rasulullah SAW

Adab Masuk dan Keluar Masjid – Masjid merupakan tempat suci yang digunakan oleh umat Islam untuk beribadah. Karena digunakan untuk ibadah kepada Allah SWT, sudah sepatutnya setiap orang yang masuk ke dalam Masjid berlaku sopan dan tidak sembarangan. Hal ini perlu dilakukan agar aktivitas ibadah yang dilakukan di Masjid menjadi terasa lebih nyaman dan terbebas dari berbagai macam gangguan yang mungkin timbul. Rasulullah SAW sendiri…

Ramadhan Berkah

Indahnya Ramadhan Di Tanah Suci

Bulan suci Ramadhan adalah bulan yang di istimewakan dalam Islam, betapa tidak, segala amal ibadah yang dilaksanakan pada bulan tersebut mendapatkan pahala berlimpah. Jadi tidak mengherankan jika banyak orang Islam yang berlomba-lomba untuk melaksanakn ibadah bulan Ramadhan di Tanah Suci Makkah. Melewatkan bulan yang penuh berkah di Tanah Suci ibaratnya berada pada sebaik-baik waktu dan di sebaik-baik tempat. Tak ayal, travel penyedia jasa umrah banyak…